Senin, 25 September 2017

Soal Latihan Materi Besaran dan Satuan Untuk SMA/SMK Kelas X



Soal Latihan Materi Besaran dan Satuan Untuk SMA/SMK Kelas X


1. Perhatikan gambar di bawah ini!


Hasil pengukuran tebal sebuah buku fisika menggunakan jangka sorong seperti diperlihatkan pada gambar di atas adalah ….


2.   Pengukuran diameter bola terlihat seperti gambar berikut.
 

Hitunglah besar diameter bola tersebut!


3.      a. 1,35 x 3,2 kg
       b. 0,6785 + 6,987 km
       c. 79,980 – 0,876 gram
       d. (1,06)2
       Hitunglah dengan menggunakan aturan angka penting!


       4. Sebutkan 7 Besaran Pokok beserta satuan dan simbolnya!


 5. Ubahlah bilangan berikut ke dalam notasi ilmiah!
a.       135.090.000 m
b.      0,000 000 000 000 745 km
c.       7.100.000.000.000 s


Tidak ada komentar:

Posting Komentar